PERMASALAHAN
Pernahkah anda mengalami hal ini?
Banyak peserta tes TNI & Polri hanya sekedar coba-coba dan menyebabkan mereka gagal. Yuk kenali apa saja yang membuat mereka gagal!

Kurangnya motivasi belajar

Persiapan yang tidak intensif

Belajar secara otodidak dan tidak terarah

Pernah ikut bimbel tapi Prediksi soal kurang akurat sehingga nilai masih di bawah Passing Grade

Tidak ada sarana CAT sebagai media latihan Tryout

Tidak mengerti cara menyiasati selisih margin dengan para pesaing